Video Music

Rabu, 19 September 2012

Permasalahan komponen-komponen jaringan komputer


permasalahan Komponen-komponen jaringan pada komputer biasa nya terjadi pada :
          Hub/switch

Hub/switch merupakan terminal atau pembagi signal data bagi kartu jaringan (Network Card). Jika Hub mengalami kerusakan berarti seluruh jaringan juga tidak dapat berfungsi untuk berkomunikasi antar workstation atau komputer workstation dengan server. Apabila terjadi kerusakan pada Hub dapat dilihat pada lampu indikator power dan lampu indikator untuk masing masing workstation. Apabila lampu indikator power Hub/switch mati berarti kemungkinan besar Hub tersebut rusak. Jika ada lampu indikator workstation yang tidak menyala menyatakan bahwa komputer workstation sedang tidak aktif (tidak hidup) atau ada gangguan pada komputer workstation tersebut.

Kabel dan konektor

Kabel dan konektor merupakan media penghubung antara komputer dengan komputer lain atau dengan peralatan lain yang digunakan untuk membentuk jaringan jadi kalau kabel dan konektor  tidak  terpasang dengan baik atau konektornya longgar biasa nya inilah permasalahan nya .

NIC (Network Interface Card )

Sebuah kartu jaringan (LAN Card) yang terpasang pada sebuah komputer server maupun workstation sehingga  komputer dapat dihubungkan ke dalam sistem jaringan. Apabila terjadi  gangguan atau kerusakan pada kartu jaringan berakibat pada komputer tersebut tidak dapat masuk dalam sistem jaringan.
 
Masalah yang umumnya timbul yang bisa diakibatkan oleh kartu jaringan (Network Interface Card) adalah :
  • Tidak dapat tersambung ke server, untuk mengatasinya Coba periksa daftar Properties Device untuk masalah indikator (sebuah "X" atau "!" Simbol), yang berarti system meminta untuk menginstal driver yang berada di disk yang satu paket dengan kartu interface jaringan (NIC). Kemudian melakukan pengujian NIC adaptor dengan utilitas diagnostik yang biasanya sudah menjadi satu paket dengan instalasi driver.


0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More